INDEN

Video Harga Nissan Terra Pekanbaru
Tipe Dan Harga Harga Nissan Terra Pekanbaru
Tipe | Harga |
---|---|
Nissan Terra 2.5 L V6 4×2 EL MT | 480.000.000 |
Nissan Terra 2.5 L V6 4×2 VE AT | 506.000.000 |
Nissan Terra 2.5 L V6 4×2 VL AT | 535.000.000 |
Nissan Terra 2.5 L V6 4×4 VL AT | 680.000.000 |
Deskripsi Mobil Harga Nissan Terra Pekanbaru
Harga Nissan Terra Pekanbaru

Harga Nissan Terra Pekanbaru – Deskripsi
Harga Nissan Terra Pekanbaru – Tentukan destinasi baru dan ajak seluruh keluarga masuk ke mobil berkabin luas dengan tiga baris kursi untuk tujuh penumpang. Tenaganya yang tangguh dan kemampuan off-road-nya siap membawa ke mana pun tujuan Anda. Belum lagi teknologi canggih dan kenyamanan premiumnya akan berikan keseruan tersendiri saat berkeliling kota hingga menelusuri jalanan pedesaan.
TAMPILAN YANG TANGGUH & DESAIN YANG UNIK

Desainnya yang mencuri perhatian, baik saat on-road atau off-road, Nissan Terra memiliki karakter yang kuat dan tangguh namun lengkap dengan fitur mewah di dalamnya.
Desain eksteriornya yang menarik, termasuk bentuk flared fender, garis body yang khas, dan tingginya, Nissan Terra akan menarik perhatian saat mewati jalanan kota atau menembus medan yang sulit.
TIGA BARIS, BAGIAN DALAM YANG LUAS UNTUK SEMUA ORANG

Mau duduk di bangku mana pun, Nissan Terra berikan ruang kabin yang luas. Setiap penumpang dapat melihat pemandangan yang luas berkat bangku baris kedua dan ketiga yang didesain meningkat.
FITUR NISSAN TERRA PEKANBARU
LAYAR SENTUH YANG PRAKTIS
Layar sentuh 7” yang dimiliki Nissan Terra memudahkan Anda untuk terhubung melalui Bluetooth, USB dan AUX untuk menggunakan gawai elektronik saat berkendara.
HILL START ASSIST
Saat Anda berada ditanjakan, fitur ini membantu mobil Anda berhenti sejenak dan tidak mundur ke belakang sebelum memacu kembali kendaraan.
ELECTRONIC LOCKING REAR DIFFERENTIAL
Tekan tombolnya dan kendaraan ini akan menjadi mode off-road dengan mendistribusikan tenaganya di kedua ban belakang untuk mencengkram jalanan dan melaju secara maksimal.
4-WHEEL ACTIVE BRAKE LIMITED SLIP
Fitur ini secara otomatis bekerja dengan cara mengaktifkan rem pada salah satu roda yang tergelincir, sekaligus mengalihkan tenaga mesin ke roda yang lain.
HILL DESCENT CONTROL
Fitur ini berguna untuk mengendalikan kecepatan di turunan dengan mengatur akselerasi dan tekanan rem secara otomatis.
Demikian sekilas mengenai Nissan Terra Pekanbaru, untuk informasi selengkapnya mengenai Promo Nissan Terra Pekanbaru, Promo Kredit Nissan Terra Pekanbaru atau untuk bantuan test drive; silahkan hubungi langsung ke Contact yang telah tersedia.
INFO TEST DRIVE DAN PEMESANAN
ANDI NISSAN | HP 085363024082